Unicef

Kunjungan Pengelola Program Imunisasi Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat ke Puskesmas Bintuni

Pada tanggal 10 November 2022 Kepala Pengelola Program Imunisasi Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat Pak Hendrik Marisan melakukan kunjungan ke Puskesmas Bintuni. Pada kunjungan ini ada beberapa agenda kerja yaitu introduksi imunisasi PCV,...

POSYANDU MENGINGKATKAN DERAJAT KESEHATAN ANAK BANGSA

Upaya pelayanan kesehatan berbasis mayarakat adalah penyelenggaraan pembangunan oleh masyarakat untuk dan bersama masyarakat dalam bidang kesehatan guna pemberdayaakan masyarakat dan memberikan kemudahan dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar...

UPAYA MENINGKATKAN CAKUPAN IMUNISASI DASAR LENGKAP (IDL) DI PUSKESMAS KARAS

Hari Sabtu Pagi, Tanggal 5 November 2022, Tenaga Pendamping Imunisasi bersama Team Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular (P2PM) Dinas Kesehatan Kabupaten Fakfak melakukan kunjungan ke Puskesmas Karas. Perjalanan laut yang di Tempuh dalam...

SERENTAK 3 PUSKESMAS DI KABUPATEN MAYBRAT MELAKSANAKAN BIAS

BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) adalah salah satu kegiatan operasional dari Imunisasi lanjutan yang dilaksanakan pada bulan tertentu setiap tahunnya dengan sasaran seluruh anak-anak usia Sekolah Dasar SD/MI kelas 1,2, dan 5. Tujuan pelaksanaan...

Ada Imunisasi PCV, Puluhan Orangtua Antusias Membawa Anaknya Imunisasi di Posyandu Melati 1

Imunisasi PCV akan digulirkan ke seluruh Indonesia sebagai bagian dari program imunisasi rutin. Pemerintah Papua Barat ingin meningkatkan cakupan Imunisasi dan melindungi bayi dan baduta dari pneumonia. Program tersebut adalah langkah penting untuk...

Takut Anak Demam Selepas Imunisasi, Orangtua Enggan Membawa Anak Untuk Imunisasi

KIPI (Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi) masih menjadi momok yang meresahkan untuk sebagian orangtua. Hal tersebut ditemukan di wilayah kerja Puskesmas Warsambin ketika sedang dilaksanakannya kegiatan penimbangan anak dan Program Imunisasi di salah...

PERTEMUAN ADVOKASI DAN ANALISIS SITUASI MALARIA TINGKAT DISTRIK OLEH TIM MALARIA KABUPATEN TAMBRAUW TAHUN 2022

Fef, 4 November 2022, Tim Malaria Kabupaten Tambrauw gelar kegiatan pertemuan dan advokasi tingkat distrik difasilitasi oleh Unicef bersama Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia (HAKLI). Kegiatan tesebut diselenggarkan di gedung Arauna dan...

Pandemi Covid-19 Menyebabkan Rendahnya Cakupan Imunisasi Rutin Di Kabupaten Pegunungan Arfak

Imunisasi berasal dari kata imun, kebal atau resisten. Anak diimunisasi, berarti diberikan kekebalan terhadap suatu penyakit tertentu. Anak kebal atau resisten terhadap suatu penyakit tetapi belum tentu kebal terhadap penyakit yang lain. ...

5 PUSKESMAS KABUPATEN TAMBRAUW SUKSES MENJALAKAN BULAN IMUNISASI ANAK NASIONAL (BIAN)

Tambrauw Sabtu 29 Oktober 2022, Bertepatan dengan moment HUT Kabupaten Tambrauw Ke 14 Tahun. Dari 11 puskesmas di wilayah kerja Dinas Kesehatan Tambarauw, 5 Puskesmas sukses menyelenggarkan Bulan Imunisasi Anak Nasional yang jatuh pada bulan mei...

PENYUSUNAN RANCANA AKSI DAERAH PERCEPATAN ELIMINASI DAERAH MALARIA KABUPATEN TAMBRAUW

Tambrauw 31 oktober 2022, Pembukaan kegiatan Workshop Rencana Strategis Percepatan Daerah Eliminasi Malaria, yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Tambrauw di fasilitasi oleh Unicef bersama Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia (HAKLI),...